Categories

Category: eAdmisi

Digitalisasi PMB eCampuz Post Blog
Info, eAdmisi, eOnlineTest, ePembayaran, eRegistrasi

Digitalisasi Proses Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) 

Digitalisasi Proses PMB – Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) adalah aktivitas yang dilakukan oleh perguruan tinggi secara rutin setiap pembukaan ajaran baru untuk menjaring siswa tingkat SMA/sederajat yang telah menyelesaikan studi dan ingin melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi. PMB memiliki banyak jalur seleksi pendaftaran, tergantung kebijakan masing-masing...
Post_PMB-Online-blog-ecampuz
Pandemi, eAdmisi

Asiknya PMB Online Pakai eCampuz 

Pandemi Covid-19 telah banyak merubah kebiasaan manusia. Saat ini, mau tidak mau kita harus dapat menyesuaikan dengan tatanan kehidupan baru. Banyak pekerjaan, kegiatan belajar, dan kegiatan lainnya harus dilakukan secara online. Ada kalanya beberapa kegiatan dilaksanakan secara offline, namun hal ini membuat kita tetap harus...
PMB Online, Kampus Harus Pakai Gak Sih?
eAdmisi

PMB Online, Kampus Harus Pakai Gak Sih? 

Aloha, semoga Sobat eCampuz semua selalu sehat ya 😊 PMB udah mulai terdengar nih. Anyway, tahun akademik baru periode 2021/2022 akan segera dimulai. Bagaimana kabar kampus Sobat? Pastinya harus sudah punya persiapan yang mantap untuk menjaring dan menyambut mahasiswa baru di tahun akademik baru nanti....
Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru
eAdmisi

Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru 

Admisi merupakan sistem informasi yang digunakan untuk membantu perguruan tinggi dalam proses pengelolaan penerimaan mahasiswa baru. Sistem informasi penerimaan mahasiswa baru ini mengelola penyelenggaraan seleksi masuk perguruan tinggi dengan menyediakan beberapa fasilitas yang memberikan kemudahan bagi pendaftar dalam melakukan proses pendaftaran serta memiliki sistem pelaporan...
Proses Pendaftaran Mahasiswa Lebih Mudah dengan eAdmisi
eAdmisi

Proses Pendaftaran Mahasiswa Lebih Mudah dengan eAdmisi 

eAdmisi (Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru) merupakan aplikasi untuk mengelola penyelenggaraan pendaftaran mahasiswa sebelum mengikuti ujian masuk perguruan tinggi. Dilengkapi dengan beberapa fasilitas untuk mempermudah calon mahasiswa dalam melakukan proses pendaftaran. Memiliki sistem pelaporan lengkap sehingga membantu panitia untuk mengelola data pendaftaran lebih efisien, serta...