Categories

Category: Produk

4 Langkah Mudah Menggunakan Platform eSPMI
eSPMI

4 Langkah Mudah Menggunakan Platform eSPMI 

Kenali SPMI, Penjamin Mutu Perguruan Tinggi Tahukah kamu, bahwa akreditasi bukanlah satu-satunya kriteria terciptanya mutu perguruan tinggi, melainkan sebagai salah satu komponen dari mutu tersebut. Mutu perguruan tinggi dapat “diukur” dengan SPM DIKTI, atau Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi, yang mana sistem tersebut bertujuan untuk...
Tertarik Pakai eSPMI? Yuk, Penuhi 4 Poin Ini!
Info, eSPMI

Tertarik Menggunakan eSPMI? Cermati Dulu 4 Poin Ini! 

Latar Belakang Perlunya SPMI di Perguruan Tinggi Apa yang menjadi pertimbangan sobat eCampuz dalam memilih perguruan tinggi untuk melanjutkan pendidikan? Universitas yang terkenal, kredibel, biaya hidup yang terjangkau, mungkin jadi salah satu alasan dibalik pengambilan keputusan tersebut. Namun, tak dapat dipungkiri bahwa akreditasi dari suatu...
virtual class
Blended Learning, eAkademik, eCampuz Cloud, Kuliah Online

Virtual Class eCampuz: Download Materi dan Upload Tugas Jadi Lebih Mudah! 

Virtual Class & Kuliah di Masa Pandemi Kuliah online yang sudah berjalan kurang lebih selama 2 tahun, tentunya tak terlepas dari penggunaan Learning Management System (LMS) atau sistem informasi akademik yang digunakan oleh masing-masing perguruan tinggi. Seakan menjadi kebutuhan wajib, setiap mahasiswa secara berkala memantau...