4 Hal Wajib Disiapkan Auditee dalam Menghadapi Proses Audit Mutu Internal
Apa yang harus disiapkan Auditee dalam menghadapi proses Audit Mutu Internal (AMI)? Permenristekdikti No. 62 tahun 2016 pasal 2 menjelaskan bahwa Standar Penjaminan Mutu (SPM) yang dilakukan oleh Dikti bertujuan menjamin pemenuhan Standar Pendidikan Tinggi secara sistemik dan berkelanjutan, sehingga tumbuh dan berkembang budaya mutu....
5 Masalah yang Sering Terjadi Akibat Kesalahan NAT Server
NAT Server: 5 Masalah yang Sering Terjadi Sebagai Network Admin atau NOC kampus, apakah Anda pernah mengalami masalah-masalah NAT server seperti ini? Server lokal dengan NAT Publik tidak dapat diakses oleh client dari lokal sendiri? Aplikasi web tidak bisa menemukan IP Address klien ? Log...
Arti Akreditasi Kampus A, B, C, Unggul, Baik, Baik Sekali, Tidak Terakreditasi
Dikutip dari Bab Pendahuluan Lampiran Peraturan Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi Nomor 3 Tahun 2019 tentang Instrumen Akreditasi Perguruan Tinggi, akreditasi merupakan salah satu bentuk penilaian (evaluasi) kelayakan dan mutu perguruan tinggi atau program studi yang dilakukan oleh organisasi atau badan mandiri di luar perguruan...
Data Dukung SPMI Tidak Lengkap, Proses Evaluasi Diri Terhambat
SPMI adalah kegiatan penjaminan mutu melalui standar mutu yang dilaksanakan berdasarkan tahap PPEPP dan terdokumentasi dengan baik. Standar mutu dapat dikatakan baik apabila ditunjukkan dengan sahihnya data dukung. Data dukung sahih terdiri dari dokumen yang valid, ditandai dengan pengesahan bertanda tangan dan cap basah. Tidak...
Kampus Harus Memiliki Rencana Induk TIK, Perhatikan 4 Hal Ini
Kampus harus memiliki Rencana Induk TIK, benarkah demikian? Pada tanggal 1 Juli 2022, Tim eCampuz menggelar coaching clinic dan membahas Rencana Induk TIK (RITIK). Dalam sesi sharing tersebut dijelaskan tentang mengapa kampus perlu memiliki RITIK. Rencana Induk TIK sendiri adalah penyusunan strategi atau arah pengembangan...
4 Tantangan Penerapan SPMI di Perguruan Tinggi
Dinamika Penerapan SPMI di Perguruan Tinggi Di saat kampus terus berlomba meningkatkan akreditasi, kementerian mendorong dengan adanya pelaksanaan Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) dan Sistem Penjaminan Mutu Eksternal (SPME). Sebagai salah satu penyedia layanan sistem informasi perguruan tinggi, eCampuz turut serta menyajikan sebuah wadah diskusi...
eCampuz Sudah Terdaftar di PSE KOMINFO
Platform Tidak Terdaftar di PSE KOMINFO Terkena Blokir Sobat eCampuz pasti belakangan ini menyimak soal keributan beberapa platform yang kena blokir Kominfo karena belum terdaftar sebagai Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE). Menurut CNBC, per tanggal 3 Agustus 2022 ada 7 platform yang diblokir, yaitu Paypal, Yahoo...
3 Hal Penting Agar Sukses Tarik Data ke Neo Feeder Menggunakan eFeeder
3 Hal Penting Agar Sukses Tarik Data ke Neo Feeder Menggunakan eFeeder ― Sobat eCampuz pasti sudah tahu, sekarang sudah tersedia aplikasi PDDIKTI Feeder versi terbaru, yaitu Neo Feeder. PDDIKTI Feeder dahulu digunakan untuk sinkronisasi data perguruan tinggi ke database PDDIKTI, diakses secara daring. Dikutip...