4 Hal Wajib Disiapkan Auditee dalam Menghadapi Proses Audit Mutu Internal
Apa yang harus disiapkan Auditee dalam menghadapi proses Audit Mutu Internal (AMI)? Permenristekdikti No. 62 tahun 2016 pasal 2 menjelaskan bahwa Standar Penjaminan Mutu (SPM) yang dilakukan oleh Dikti bertujuan menjamin pemenuhan Standar Pendidikan Tinggi secara sistemik dan berkelanjutan, sehingga tumbuh dan berkembang budaya mutu....
Tertarik Menggunakan eSPMI? Cermati Dulu 4 Poin Ini!
Latar Belakang Perlunya SPMI di Perguruan Tinggi Apa yang menjadi pertimbangan sobat eCampuz dalam memilih perguruan tinggi untuk melanjutkan pendidikan? Universitas yang terkenal, kredibel, biaya hidup yang terjangkau, mungkin jadi salah satu alasan dibalik pengambilan keputusan tersebut. Namun, tak dapat dipungkiri bahwa akreditasi dari suatu...
Sekilas Tentang SPMI dan Integrasi SISTER
Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) memiliki fungsi sebagai penjamin proses yang ada dalam internal kampus untuk menyesuaikan keluaran yang dihasilkan. Mutu yang dicapai oleh perguruan tinggi sebaiknya sesuai dengan visi-misi hingga penilaian akreditasi. Terdapat 9 (sembilan) kriteria penilaian akreditasi perguruan tinggi berdasarkan peraturan yang baru....